Selasa, 26 Januari 2010

Redaksi Eks Pos Rakyat

Atas keterbukaan Kepala Dinas Pendidikkan Kabupaten Indramayu, Drs.H.Suhaeli,M.Si dan Mapenda Departemen Agama, yang memberi kesempatan kepada kami sebagai Perwakilan Pos Rakyat di Indramayu, untuk mengelola kreatifitas di dunia Pendidikan, Sastra dan Budaya, yang berada di bawah naungan bidang Ekstrakulikuler Dinas Pendidikan Indramayu dengan komando DR.H.Akil dan Drs.H.Mas’ud, Msi. Adapun Pos Rakyat di sini berupaya menjadi media komunikasi antara Siswa, Guru, Kepala Sekolah, Masyarakat, Dinas Pendidikkan dan Pemkab Indramayu, yang tidak sebatas komunikasi tapi juga sebagai media informasi yang menawarkan berbagai perkembangan dalam dunia pendidikkan, termasuk kreatifitas dan aktifitas yang bernilai kompetitif. Akhirnya kepada Anda: Siswa Siswi, Guru, Kepala Sekolah dan Dinas-Dinas terkait, kami akan setia menunggu kiriman tulisan anda dalam bentuk: Artikel, Opini, Puisi, Cerpen, Foto Kegiatan dan lain-lain, kirimkan ke: posrakyat@telkom.net atau acepsyahril@yahoo.co.id (Perwakilan Indramayu: acep syahril, Eka Mardiana, Hasan Ambon)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar